Arus Terkini

Tak Cuma Kalangan Wiraswasta, KPK Juga Jadwalkan Pemeriksaan ke Pihak DPRD Kukar di Perkara Rita Widyasari

Sabtu, 14 September 2024 14:23

Juru Bicara KPK. Tessa Mahardika/ Foto: Kompas.com

5. NBH, Wiraswasta

6. AME atau EFD, Wiraswasta

7. TSP, Wiraswasta

8. AYL, Wiraswasta

9. IKD, Wiraswasta," demikian bunyi pesan WhatsApp yang diterima Arusbawah.co.

Sementara itu, untuk pemeriksaan di BPKP Kaltim, dijadwalkan ada 4 orang yang diperiksa.

Yakni, untuk tiga orang berstatus wiraswasta dan 1 orang lagi merupakan Sekretaris DPRD Kukar.

"1. SMN, Wiraswasta, 2. RDH, Wiraswasta, 3. SLM, Wiraswasta, 4. MRD, Sekretaris DPRD Kab. Kutai Kartanegara," demikian bunyi pesan dari KPK.

Diketahui, perkara yang melibatkan Rita Widyasari itu, bukan hanya sekedar TPPU (Tindak Pidana Pencucian Uang), melainkan juga ada dugaan gratifikasi penerimaan uang per metric ton produksi batubara.

Tag

MORE