Advertorial

Tak Cuma Warga Luar Daerah Datang ke Pantai Marang Kaliorang, Ada Orang Filipina juga Terpantau Nikmati Wisata Alam

Jumat, 25 Oktober 2024 6:46

Tenda glamping di Pantai Marang Kaliorang/ Foto: HO

Tetapi, untuk hari besar dan hari libur, dikenakan biaya untuk kebersihan.

Yakni untuk mobil biaya Rp 25 ribu, truk Rp 30 ribu, dan sepeda motor RP 5 ribu sekali masuk.

Pergerakan ekonomi di Desa Kaliorang itu pun direspon baik oleh Kepala Bidang Pembangunan Desa dan Kawasan Perdesaan DPMPD Kaltim Aswanda.

Ia sampaikan, pengembangan melalui pola kolaborasi pemerintah - warga - seluruh stake holder - akan memperkuat jaringan desa wisata di Kaltim, sehingga mendorong ekonomi lokal dan memperluas daya tarik wisata.

“Kerjasama antar desa sangat penting untuk keberlanjutan dan pertumbuhan desa wisata di masa depan,” jelasnya.

Diketahui, di Pantai Marang, selain bisa menikmati wisata alam, pengunjung juga bisa bersantai dan menikmati malam dengan wisata glamping di sana.

Ada 10 unit tenda yang disediakan. Pengelolaan wisata di sana dikelola oleh komponen desa, melalui BUMDes. (adv)

Tag

MORE