Advertorial

Sasar Pelajar hingga Sopir Angkutan Umum, Ini Tiga Program Sosialisasi dari Dishub Kutim

Rabu, 4 Desember 2024 18:7

Joko Suripto, Kadishub Kutim

ARUSBAWAH.CO - Dalam upaya meningkatkan keselamatan lalu lintas, beragam sosialisasi dilakukan Dinas Perhubungan (Dishub) Kutai Timur (Kutim).

Sosialisasi itu diteruskan dengan adanya program sehubungan tertib lalu lintas yang menyasar jenjang usia berbeda.

Hal itu dikatakan oleh Joko Suripto, Kadishub Kutim, Selasa (5/11/2024).

"Ada tiga program. Yakni Salut, Pelajar Pelopor dan Abdiyasa," ungkapnya.

Diterangkannya, ketiga program untuk sosialisasi itu, diberikan sesuai golongan usia.

Misalnya, untuk program Sosialisasi Keselamatan untuk Usia Dini (SALUD), fokus memberikan pemahaman dasar tentang

keselamatan berlalu lintas kepada anak-anak.

Lalu, ada program Pelajar Pelopor yang ditujukan untuk siswa sekolah menengah.

Tag

MORE