Pemasangan PJU tersebut, sambung Joko selain menjadi bagian dari perlengkapan jalan.
Pemasangan tersebut menjadi bentuk respon pemerintah terhadap adanya keluhan yang di sampaikan oleh masyarakat terkait minimnya penerangan.
“Nah, untuk pemasangan traffic light berada di dua lokasi yaitu, perempatan Jalan APT Pranoto dan perempatan di jalan Abdullah-Kenyamukan. Khusus di Jalan APT Pranoto sebelumnya memang sudah ada kami ganti dengan yang baru, karena memang kondisnya sudah tidak layak,” ucap Joko
Dengan dilakukannya pemasangan PJU di beberapa titik itu, diharapkan bisa membuat penerangan di Kutim bisa klir.
Termasuk pula untuk menghindari potensi kriminalitas di daerah-daerah rawan. (adv)
Tag