Akan tetapi, ada satu nama perusahaan yang mencantumkan nama Said Amin sebagai Komisaris.
Perusahaan itu adalah PT CORE MINERAL RESOURCES.
Ditelusuri di sistem MODI, perusahaan itu memiliki nomor akte 540/585/IUP-OP/DPMPTSP/2020.
Tercantum alamat perusahaan berlokasi di Jalan KH. Wahid Hasyim Atas No 56 RT 10 Kelurahan Sempaja Selatan Utara.
Dalam data MODI itu, ada 5 orang menjabat sebagai direksi perusahaan.
Rinciannya, yakni Pintarso Adijanto sebagai Komisaris, Farianto sebagai Komisaris, Kusna Rachmad Natakusumah sebagai Direktur, Hepy Yeremia Manopo sebagai Direktur Utama.
Tag